ANALISIS MEDIA PEMBELAJARAN PAKEM
MATA PELAJARAN : QUR’AN HADITS
KELAS /
SEMESTER : IV (EMPAT) / II
(DUA)
Kompetensi inti :
1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya
1.1.
Menghayati arti dan isi kandungan Q.S. al-Lahab (111)
1.2.
Menerima Q.S. al-Insyirwp
(094) sebagai
firman Allah SWT.
1.3.
Menyadari keutamaan membaca Al Qur’an dengan baik
dan benar sesuai kaidah Ilmu Tajwid
1.4.
Menyadari bahwa silaturrahim adalah perbuatan
yang dicintai Allah Swt.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung
jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga,
teman, guru, dan tetangganya
2.1.
Terbiasa mengamalkan isi kandungan Q.S. al-Lahab
(111) dalam kehidupan sehari-hari
2.2. Terbiasa berperilaku
positif sesuai dengan Q.S. al-Insyirwp
(094)
2.3.
Terbiasa membaca al Qur’an dengan baik dan benar dalam kehidupan sehari-hari
2.4. Membiasakan perilaku gemar bersilaturahim
sebagai implementasi dari pemahaman hadis tentang silaturrahim
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati
dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan
dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan
tempat bermain
4.
Menyajikan
pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang
estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.
No
|
Kompetensi
Dasar
|
Indikator
Hasil Belajar
|
TM
|
TT
|
Bentuk Media / LKPD
|
1
|
3.1 Memahami arti dan isi kandungan Q.S. al-Lahab (111)
|
·
Menyebutkan terjemahan ayat-ayat dalam surat Al-Lahab
secara acak
·
Meneruskan terjemahan ayat-ayat dalam surat Al-Lahab
·
Menterjemahkan surat Al-Lahab secara keseluruhan
·
Menceritakan kisah Abu Lahab dan istrinya
·
Menjelaskan isi kandungan surat Al-Lahab secara
sederhana
·
Menunjukkan contoh perilaku yang sama dengan perilaku
Abu Lahab dan istrinya
·
Menyebutkan akibat orang yang berperilaku seperti
perilaku Abu Lahab dan istrinya
|
|
|
|
2
|
3.2 Mengenal Q.S. al-Insiiroh (094)
|
·
Melafalkan tiap ayat dari
surat Insiiroh (094)
·
Membaca tiap ayat surat Insiiroh (094)
·
Membaca surat Insiiroh (094)
secara keseluruhan
·
Menyebutkan pengertian surat Insiiroh (094)
·
Melafalkan surat Insiiroh (094) secara
keseluruhan
|
|
|
|
3
|
3.3 Memahami hukum bacaan idgom
bigunnah, idgom bilagunnah, dan iqlab
|
·
Menyebutkan
pengertian idgom bigunnah.
·
Menyebutkan
ketentuan bacaan idgom bigunnah.
·
Mengidentifikasi
kalimat yang mengandung bacaan idgom bigunnah.
·
Menyebutkan
pengertian idgom bilagunnah.
·
Menyebutkan
ketentuan bacaan, idgom bilagunnah
·
Mengidentifikasi
kalimat yang mengandung bacaan idgom bilagunnah
·
Menyebutkan
pengertian iqlab
·
Menyebutkan
ketentuan bacaan iqlab
·
Mengidentifikasi
kalimat yang mengandung bacaan iqlab
·
Membedakan
kalimat yang harus di baca idgom bigunnah, idgom bilagunnah, dan iqlab
|
|
|
|
4
|
3.4 Memahami arti dan isi kandungan hadis tentang
silaturrahim riwayat Bukhari Muslim dari Anas
من أحبّ ان يبسط له فى رزقه
|
· Menyebutkan terjemahan
hadits tentang silaturrahim riwayat
Bukhari Muslim dari Anas
· Meneruskan terjemahan
hadits tentang silaturrahim riwayat
Bukhari Muslim dari Anas secara acak
· Menterjemahkan hadits
tentang silaturrahim riwayat
Bukhari Muslim dari Anas secara keseluruhan
· Menyebutkan arti
silaturrahmi
· Menunjukkan contoh
perilaku orang menhyambung silaturrahmi
· Menjelaskan akibat orang
yang memutus silaturrahmi
·
Menghafal hadis
tentang silaturrahim riwayat
Bukhari Muslim dari Anas
|
|
|
|
5
|
4.1 Menulis lafal Q.S. al-Lahab (111) dengan benar
|
· Menulis surat Lahab (111) ayat per ayat
dengan cara menyalin dari Al qur’an
· Menulis surat Lahab (111) dengan tanpa menyalin
·
Menghafal arti
surat Lahab (111)
|
|
|
|
6
|
4.2 Menghafalkan Q.S. al-Insyiroh (094) secara benar dan fasih
|
· Melanjutkan potongan ayat
secara acak dalam surat Insyiroh (094) tanpa melihat Al-Qur’an
· Menyebutkan nomor ayat
ketika surat Insyiroh (094) dibaca secara acak
·
Menghafal surat Insyiroh (094)
|
|
|
|
7
|
4.3 Mendemonstrasikan hukum bacaan idgom
bigunnah, idgom bilagunnah, dan iqlab
|
· Menunjukkan bacaan kalimat yang harus di baca idgom bigunnah,
· Mempraktekkan cara membaca kalimat yang harus dibaca idgom bigunnah
· Menunjukkan bacaan kalimat yang harus di baca idgom bigunnah,
· Mempraktekkan cara membaca kalimat yang harus dibaca idgom idgom bilagunnah
· Menunjukkan bacaan kalimat yang harus di baca iqlab
· Mempraktekkan cara membaca kalimat yang harus dibaca iqlab
·
Membedakan cara
membaca kalimat yan dibaca idgom bigunnah, idgom bilagunnah, dan iqlab
|
|
|
|
8
|
4.4 Menghafalkan hadis tentang
silaturrahim riwayat al-Bukhari Muslim dari Anas
له
يبسط من أحبّ ان فى رزقه
|
· Membaca secara
berulang-ulang hadis tentang silaturrahim riwayat al-Bukhari Muslim dari Anas
·
Hafal hadis tentang silaturrahim riwayat al-Bukhari Muslim dari Anas
|
|
|
|
ANALISIS MEDIA PEMBELAJARAN PAKEM
MATA PELAJARAN : AQIDAH AKHLAK
KELAS /
SEMESTER : IV (EMPAT) / II
(DUA)
Kompetensi inti :
1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya
1.1 Meyakini
sifat-sifat Allah SWT. melalui kalimat tayyibah (As-salwmu ‘alaikum).
1.2 Meyakini
Allah SWT. memiliki asmaul husna as-Salwm, dan al- Latrf.
1.3 Meyakini adanya nabi dan rasul Allah
SWT.
1.4 Menghayati nilai-nilai adab bertamu
dan berteman.
1.5 Menyadari
bahaya sifat munafik.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung
jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga,
teman, guru, dan tetangganya
2.1 Terbiasa mengucapkan salam sesuai ketentuan syar’i.
2.2 Membiasakan diri berperilaku positif sebagai implementasi dari
pemahaman mengenai sifat-sifat Allah SWT. yang terkandung dalam asmaul husna as-Salwm,
dan al- Latrf.
2.3 Meneladani sifat terpuji nabi dan rasul
Allah SWT.
2.4 Terbiasa beradab dalam bertamu dan
berteman dalam kehidupan sehari-hari.
2.5 Menghindari
sifat munafik
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati
dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan
dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan
tempat bermain
4.
Menyajikan
pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya
yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan
yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.
No
|
Kompetensi
Dasar
|
Indikator
Hasil Belajar
|
TM
|
TT
|
Bentuk Media / LKPD
|
1
|
3.1 Mengetahui kalimat tayyibah
(As-salwmu ‘alaikum).
|
o
Menyebutkan pengertian kalimat thayyibah As-salwmu ‘alaikum
o
Menunjukkan dalil tentang membaca kalimat As-salwmu ‘alaikum
o
Menemukan pengertian Assalaamu’alaikum
·
Menjelaskan manfaat mengucapkan As-salwmu ‘alaikum
·
Menunjukkan contoh menggunakan lafadz kalimat thayyibah
Assalaamu’alaikum
|
|
|
|
2
|
3.2 Mengenal sifat-sifat
Allah SWT yang terkandung dalam al-Asmu’ al-husna (as-Salam, dan
al- Latif).
|
§
Mendefinisikan Al-Asma Al-Husna husna (as-Salam, dan al- Latif).
§
Menunjukkan hikmah membaca Al-Asma Al-Husna (husna (as-Salam, dan
al- Latif).
·
Memberikan contoh bukti bahwa Allah bersifat
As- salam
·
Menjelaskan
cara meneladani sifat As-salam.
·
Memberikan contoh bukti bahwa Allah bersifat
al-latif.
·
Menjelaskan
cara meneladani sifat al-latif.
|
|
|
|
3
|
3.3 Menjelaskan nama-nama
nabi, Rasul Allah SWT. dan Ulul Azmi, serta sifat-sifat nabi dan rasul.
|
· Menunjukkan penger-tian
Nabi dan Rasul Allah
· Menyebutkan jumlah Nabi
dan Rasul Allah yang wajib diketahui
· Menyebutkan nama-nama Nabi
dan Rasul
· Menunjukkan persamaan dan
perbedaan antara Nabi dan Rasul
· Menunjukkan ciri-ciri atau
kriteria Nabi dan Rasul Allah
· Menyebutkan bebe-rapa
mukjizat yang dimiliki oleh Nabi dan Rasul Allah
· Menyebutkan
pengertian rasul ulul azmi
· Menyebutkan 5 rasul ulul
azmi
· Menjelaskan keteguhan iman
5 rosul ulul azmi
· Menceritakan kisah 5 rosul
ulul azmi
· Menyebutkan pengertian
sifat siddiq, amanah, tabligh dan fathanah
· Menyebutkan ciri-ciri
siddiq, amanah, tabligh dan fathanah
· Menyebutkan hikmah
membiasakan berpe-rilaku iddiq,
amanah, tabligh dan fathanah
|
|
|
|
4
|
3.4 Menjelaskan adab
bertamu dan berteman dalam kehidupan sehari-hari.
|
·
Menyebutkan tata
cara bertamu dalam ajaran Islam
·
Menyebutkan
hal-hal yang harus dihindari ketika bertamu
·
Mengartikan adab
islami kepada teman dalam kehidupan sehari-hari
·
Menyebutkan
ciri-ciri orang yang ber-adap secara islami terhadap teman dalam kehidupan
sehari-hari
·
Menyebutkan
contoh ciri-ciri orang yang beradap secara islami terhadap teman dalam
kehidupan sehari-hari
·
|
|
|
|
5
|
3.5. Menjelaskan
sifat munafik, dampak negatif dan cara menghindarinya.
|
·
Menyebutkan pengertian munafiq
·
Menyebutkan ciri-ciri orang munafiq
·
Menunjukkan contoh prilaku munafiq
·
Menyebutkan dalil tentang ciri-ciri orang munafiq
·
Menyebutkan dampak negatif dari sifat munafiq
·
Menyebutkan hikmah menghindari perilaku munafiq
|
|
|
|
6
|
4.1 Mendemonstrasikan cara mengucapkan salam sesuai ketentuan syar’i.
|
·
Mensimulaikan
cara mengucapkan salam ketika bertemu dengan sesama muslim
·
Malafalkan
bacan salam denga baik dan benar
·
Mempraktekkan
cara menjawab salam ssuai dengan uacapan salam yang diberikan sesuai dengan
tata cara yang diharuskan
|
|
|
|
7
|
4.2 Melafalkan kalimah al- al-Asmu’ al-husna (as-Salam,
dan al- Latif)
.
|
·
Melafalkan Al-Asma Al-Husna As-salam dengan baik
·
Melafalkan Al-Asma Al-Husna al-Latif dengan baik
|
|
|
|
8
|
4.3 Menyajikan peta
konsep nama-nama nabi, rasul Allah SWT. dan Ulul Azmi, serta sifat-sifat nabi
dan rasul.
|
·
Menunjukkan contoh sikap seperti yang ada pada Rasul
ulul azmi
·
Menunjukkan contoh sikap siddiq, amanah, tabligh,
fathanah yang ada pada para nabi dan rosul
· Menunjukan contoh sikap
siddiq, amanah, tabligh, fathanah dalam kehidupan sehari-hari
|
|
|
|
9
|
4.4 Menyimulasikan adab
bertamu dan berteman dalam kehidupan sehari-hari.
|
·
Menunjukkan
akibat tidak beradap secara islami terhadap teman dalam kehidupan sehari-hari
·
Membiasakan
beradap secara islami terhadap teman dalam kehidupan sehari-hari
·
Menunjukkan
akibat tidak beradab secara islami terhadap teman
·
Membiasakan
beradab secara islami terhadap teman
|
|
|
|
10
|
4.5 Menceritakan dampak
negatif sifat munafik
|
·
Mengemukakan
akibat yang ditimbulkan dari orang yang memiliki sifat orang munafiq
·
Menunjukkan
cara-cara menghindari sifat munafiq
|
|
|
|
ANALISIS MEDIA PEMBELAJARAN PAKEM
MATA PELAJARAN : FIQIH
KELAS /
SEMESTER : IV (EMPAT) / II
(DUA)
Kompetensi inti :
1.
Menerima,
menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya
1.1.
Menghayati nilai-nilai yang terkandung dalam
salat Idain
1.2.
Meyakini
bahwa salat Jum’at adalah perintah Allah
1.3.
Menghayati
nilai-nilai yang terkandung dalam puasa sunah
2.
Menunjukkan
perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya
2.1. Membiasakan perilaku rukun dan damai sebagai
implementasi dari pemahaman terhadap
salat Idain
2.2. Membiasakan perilaku disiplin sebagai
implementasi dari pemahaman terhadap
ketentuan salat Jum’at
2.3. Membiasakan perilaku jujur dan disiplin
sebagai implementasi dari pemahaman
terhadap ketentuan puasa sunah
3.
Memahami
pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang
jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia.
No
|
Kompetensi
Dasar
|
Indikator
Hasil Belajar
|
TM
|
TT
|
Bentuk Media / LKPD
|
1
|
3.1.
Memahami
ketentuan salat Idain
|
·
Menyebutkan hukum
shalat idain
· Menyebutkan pengertian
sholat idul fitri dan idul adha
·
Menyebutkan waktu pelaksanaan sholat idul fitri dan
shalat idul adha
|
|
|
|
2
|
3.2.
Memahami
ketentuan salat Jum’at
|
·
Menyebutkan
pengertian sholat jum’at
·
Menyebutkan
hukum shalat jum’at
·
Menidentifikasi
cara-cara melaksanakan shalat jum’at
·
Menyebutkan
ketentuan khotib dan imam pada shalat jum’at
·
Menyebutkan
rukun khutbah jum’at
·
Menyebutkan
adab-adab Islami pada hari jum’at
|
|
|
|
3
|
3.3.
Memahami
ketentuan puasa sunah
|
·
Menyebutkan
pengertian puasa sunnah
·
Menyebutkan
jenis-jenis puasa sunnah
·
Membedakan
anatara puasa sunnah dengan puasa wajib
·
Menyebutkan
tata cara melaksanakan puasa sunnah
|
|
|
|
4
|
4.1.
Mensimulasikan
tata cara salat Idain
|
·
Mensimulasikan/ memperagakan sholat idul fitri
·
Mensimulasikan/ memperagakan idul adha
|
|
|
|
5
|
4.2.
Mensimulasikan
tata cara salat Jum’at
|
·
Mensimulaikan
sholat jum’at
·
Mempraktekkan
menjadi khotib pada sholat jum’at
·
Terbiasa
melaksanakan ibadah sholat jum’at
|
|
|
|
6
|
4.3.
Menceritakan
pengalaman puasa sunah
|
·
Meceritakan
kebiasannya dalam melaksanakan puasa sunnah
·
Terbiasa
melakasanakan puasa sunnah
|
|
|
|
ANALISIS MEDIA PEMBELAJARAN PAKEM
MATA PELAJARAN :
SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM
KELAS /
SEMESTER : IV (EMPAT) / II
(DUA)
Kompetensi inti :
1.
Menerima,
menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya
1.1 Menunjukkan kemauan untuk
selalu berubah menuju kebaikan sebagai implementasi semangat hijrah Rasulullah
Saw. ke Thaif
1.2 Mengamalkan salat lima
waktu secara tertib sebagai bentuk pengamalan peristiwa Isra Mikraj Nabi
Muhammad Saw.
1.3Menghayati karunia Allah
yang dilimpahkan kepada masyarakat Yatsrib sebelum hijrah Nabi Muhammad Saw.
1.4
Membiasakan untuk selalu berubah menuju kebaikan sebagai implementasi semangat
hijrah Rasulullah ke Yatsrib.
2.
Menunjukkan
perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya
2.1. Membiasakan bersikap tabah sebagai implementasi dari
pemahaman tentang peristiwa hijrah Nabi Muhammad Saw. ke Thaif.
2.2. Membiasakan perilaku istikamah sebagai implementasi dari
pemahaman tentang peristiwa Isra Mikraj
Nabi Muhammad Saw.
2.3. Membiasakan bersikap positif sebagai implementasi dari
pemahaman tentang kehidupan masyarakat Yatsrib sebelum hijrah yang tidak
bertentangan dengan ajaran Islam.
2.4. Membiasakan
bersikap positif sebagai implementasi dari pemahaman tentang peristiwa hijrah
Nabi Muhammad Saw. ke Yatsrib dalam perilaku sehari-hari.
3.
Memahami
pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang
jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia.
No
|
Kompetensi
Dasar
|
Indikator
Hasil Belajar
|
TM
|
TT
|
Bentuk Media / LKPD
|
1
|
3.1 Mengetahui sebab-sebab Nabi Muhammad Saw. hijrah
ke Thaif.
|
§ Menceritakan tentang
keadaan kaum muslimin yang terkepung di lembah Syi’ib
§ Menjelaskan tentang
wafatnya Abu Tholib dan khodijah
§ Menjelaskan tentang
semakin kerasnya tekanan kafir Quyraisy terhadap diri rsulullah Saw.
·
Menolak tekanan kafir Quyraisy terhadap diri Rasulullah
Saw
§ Menjelaskan tentang hijrah
Rasulullah Saw ke thoif
§ Menceritakan sikap kasar
Bani Tsaqif di Thoif
·
Menolak sikap kasar Bani Tsaqif di Thoif
§ Menjelaskan do’a
Rasulullah untuk Bani Tsaqif
· Menceritakan kisah
pertemuan Rasulullah dengan ‘Addas, budak Rabi’a, di kebun anggur
|
|
|
|
2
|
3.2 Mengenal latar belakang Nabi Muhammad Saw. di-Isramikrajkan Allah SWT.
|
§ Menjelaskan pengertian dan
tujuan Isra’ Miraj Rasulullah Saw.
§ Menyebutkan kejadian
penting saat Isra’ Mi’raj
·
Menjelaskan proses
turunnya perintah sholat lima waktu
§ Menjelaskan berbagai tanggapan masyarakat Mekah
terhadap peristiwa Isra’ Mi’raj.
·
Memilah tanggapan masyarakat Mekah terhadap peristiwa
Isra’ Mi’raj.
·
Meyakini bahwa
apabila Allah menghendaki terjadinya sesuatu, pasti terjadi, meskipun di luar
batas pemikiran manusia
·
Mengimani bahwa ibadah sholat merupakan ibadah yang
paling utama bagi ummat Islam
·
Menyakini bahwa peristiwa isro’mi’roj itu merupakan
ujian keimanan seseorang
|
|
|
|
3
|
3.3 Memahami keadaan masyarakat Yatsrib sebelum hijrah
Nabi Muhammad Saw
|
·
Menyebutkan
asal-usul nama kota madinah
·
Menjelaskan
keadaan sosial budaya kota Yatsrib sebelum hijrah Nabi Muhamamd SAW
·
Menyebutkan
kelompok orang yatsrib yang menyatakan Iman kepada Alloh sebelum nabi Hijrah
Ke medinah
|
|
|
|
4
|
3.4 Mengetahui sebab-sebab hijrah Nabi Muhammad Saw. ke
Yatsrib.
|
·
Menyebutkan
sebab-sebab hijrah Nabi Muhammad Saw. ke
Yatsrib
·
Menyebutkan teknik pengaturan Nabi Muhammad
Saw dalam perjuangan hijrah ke Yatsrib
·
Menyebutkan
orang yang yang setia menemani nabi hijrah ke Yatsrib
|
|
|
|
5
|
4.1
Menceritakan peristiwa hijrah Nabi Muhammad Saw.
ke Thaif.
|
·
Mengemukakan
urutan peristiwa hijrah
Nabi Muhammad Saw. ke Thaif
·
|
|
|
|
6
|
4.2 Menceritakan kembali peristiwa penting di dalam Isra
Mikraj Nabi Muhammad Saw.
|
·
Menceritrakan
secara berurut peristiwa penting di dalam Isra Mikraj Nabi Muhammad Saw
|
|
|
|
7
|
4.3
Menceritakan keadaan masyarakat Yatsrib sebelum hijrah Nabi Muhammad Saw.
|
·
Menggambarkan
keadaan masyarakat yatsrib sebelum hijrah Nabi Muhammad Saw.
|
|
|
|
8
|
4.4
Menceritakan sebab-sebab hijrah Nabi Muhammad
Saw. ke Yatsrib
|
·
Mengungkapkan
sebab-sebab
hijrah Nabi Muhammad Saw. ke Yatsrib
|
|
|
|
ANALISIS MEDIA PEMBELAJARAN PAKEM
MATA PELAJARAN : BAHASA ARAB
KELAS /
SEMESTER : IV (EMPAT) / II
(DUA)
Kompetensi inti :
1.
Menerima,
menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya
1.1.
Menerima dan meyakini bahwa kemampuan
berbahasa merupakan anugerah Allah SWT.
1.2.
Menggunakan kemampuan berbahasa untuk hal-hal yang baik sebagai wujud syukur
atas anugerah Allah SWT tersebut,
2.
Menunjukkan
perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya
2.1.
Memotivasi rasa ingin tahu terhadap
keberadaan wujud benda melalui media bahasa arab dalam berinteraksi dengan
keluarga, teman, guru dan tetangga
2.2.
Membiasakan
perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, dan percaya diri dalam berinteraksi
menggunakan bahasa arab dengan keluarga, teman, dan guru
3.
Memahami
pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang
jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia.
No
|
Kompetensi
Dasar
|
Indikator
Hasil Belajar
|
TM
|
TT
|
Bentuk Media / LKPD
|
3.1
|
Mengidentifikasi bunyi huruf, kata, frase, dan kalimat sederhanaterkait topik:
العنوان؛ أفراد الأسرة؛ الأسرة في البيت
baik secara lisan
maupun tertulis
|
· Menyebutkan kosakata baru
yang didengar
· Mencocokkan tulisan/gambar
dengan kata, kalimat yang didengar
· Menyebutkan kembali kata
atau kalimat yang didengar
|
|
|
|
3.2
|
Menemukan makna dari ujaran kata, frase, dan kalimat sederhana terkait topik :
العنوان؛ أفراد الأسرة؛ الأسرة في البيت
|
· Mengidentifikasi makna
yang ada dalam bahan bacaan
· Menerjemahkan kalimat-
kalimat yang didengar
·
Menerjemahkan kata, kalimat-kalimat ke dalam Bahasa
Indonesia
·
Menyimpulkan isi bacaan
|
|
|
|
3.3
|
Memahami bentuk kata, frase,
dan kalimat sederhana terkait topik:
العنوان؛ أفراد الأسرة؛ الأسرة في البيت
|
· Melafalakan teks bacaan
dengan benar dan tepat sesuai dengan tanda baca.
·
Menggunakan/mengu-capkan mufrodat dengan tepat dalam
berbagai kalimat
· Menentukan kosakata baru
dengan menggaris bawahi teks bacaan
|
|
|
|
3.4
|
Memahami kata, frase dan kalimat sederhana
secara lisan dan tertulis terkait topik:
العنوان؛ أفراد الأسرة؛ الأسرة في البيت
|
· Menyebutkan tema konteks
yang didengar
· Menentukan makna kata yang
mirip
· Mengajukan pertanyaan
tentang teks bacaan
|
|
|
|
4.1
|
Mempraktikkan bunyi huruf, kata, frase, dan kalimat bahasa Arab terkait topik:
العنوان؛ أفراد الأسرة؛ الأسرة في البيت
|
· Melafalkan kata, kalimat
dengan intonasi yang tepat
·
Mengajukan pertanyaan dengan lafal yang tepat
|
|
|
|
4.2
|
Menghafalkan makna dari ujaran kata, frase, dan kalimat bahasa Arab terkait topik:
العنوان؛ أفراد الأسرة؛ الأسرة في البيت
|
· Mengucapkan kata, kalimat
sesuai tanda baca dengan fashih
·
Mengulang kembali kata, kalimat/cerita yang didengar
|
·
|
|
|
4.3
|
Mendemonstrasikan kata, frase, dan kalimat sederhana secara lisan dan tertulis terkait topik
العنوان؛ أفراد الأسرة؛ الأسرة في البيت
|
· Memberikan jawaban dengan
lafal yang tepat
· Melakukan percakapan
sederhana dengan intonasi yang tepat
· Menentukan pokok isi
percakapan
·
Melafalkan kata, kalimat dengan intonasi yang tepat
|
|
|
|
4.4
|
Menyusun teks sederhana
tentang topik:
العنوان؛ أفراد الأسرة؛ الأسرة في البيت
|
· Menyalin kata, kalimat
sesuai dengan contoh (khot)
· Menyusun kata-kata menjadi
kalimat sempurna
· Melengkapi kalimat yang
belum sempurna
·
Membuat karangan sederhana tentang tema bacaan dengan
kosakata yang sudah ditentukan
|
|
|
|